Tuesday, December 7, 2010

Escape from the Boundary

eat ~ pray ~ love
a very entertaining simply movie about a journey. This movie inspires me to think about escaping the boundary.

Jiwa muda saya mulai bergejolak lagi. Baru saja saya merampungkan pendidikan strata satu dan sekarang mulai berpikir tentang apa yang sebetulnya saya cari dalam hidup ini, apa yang sebenarnya saya mau. Juga terlintas untuk mengikuti jejak yang dilakukan Liz Elizabeth (tokoh yang diperankan Julia Roberts dalam film tersebut) dengan melakukan sebuah perjalanan, sendiri. Sedikit berkompromi dengan diri sendiri untuk sedikit egois..

Hmm.. Wisata Kuliner, Wisata Rohani, Wisata Hati.. Karena keterbatasan waktu dan biaya, mungkin harus dilakukan terpisah.. Tempat-tempat yang sepertinya menarik untuk dikunjungi..

  • Kampung Inggris, Kediri
  • Malioboro, Jogjakarta
  • Bandung, (Berkunjung ke Pesantren Darut Tauhidnya Aa Gym)
  • Haji + Umrah ke Tanah Suci
Harus mulai banyak nabung nih sepertinya.. Amin.. Semangaaattt..

No comments:

Dilema fulltime house wife.. fulltime mother..

 Bismillah,   menjadi full ibu rumah tangga sebenernya sudah jadi cita-cita jadi jaman baheula selagi masih gadis.. Bahkan mimpi itu pernah ...